Posts

Showing posts from October, 2008

Lagi-lagi tentang krisis: To Invest or Not To Invest?

Cash gak ada artinya apabila tidak bisa ditukar jadi komoditas. Believe it or not, saya percaya ama Amerika, kecuali kalau mereka sangat-sangat bodoh. Mengapa? The most valuable things in current world are: (1) energi alias oil (2) gold sebagai bentuk paling primitif ekonomi antar negara. Amerika, Inggris, dan Perancis adalah 3 negara pewaris kekayaan (gold) terbesar saat ini. Timur Tengah, Rusia, Brazil (dari bio-fuel) dan beberapa negara di Amerika Latin adalah negara yang surplus energinya mencukupi semua kebutuhan dunia. Petrol adalah our ultimate economic driver. Bukan karena energi saja, tapi produk turunannya: plastik dan polimer menjadi lebih dari 70% penyandang era modern (faktanya si Nat Geo). Apa kaitan nomor (1) dan (2), mudah saja.. selama energi masih diperdangangkan dalam mata uang negara-negara pemegang emas, selama itu mereka punya kemampuan bangkit yang jauh lebih tinggi dibanding negara lainnya. Ada satu hal yang dapat mengalahkan itu semua, dan ini yang diincar Chin

Beware of Phising, the 2nd time my yahoo get locked!

Kemarin aku ke Warnet. Seperti biasa, aku log-in ke akun Yahoo-ku untuk memanajemen yahoo! groups dan tentunya untuk membaca email. Akan tetapi, sore ini aku dikagetkan informasi bahwa akun Yahoo-ku hilang, alias seseorang mengganti password Yahoo-ku. Secara standar, setiap kali aku selesai mengunjungi situs-situs yang mewajibkan untuk log in menggunakan komputer publik (seperti di warnet), maka aku selalu menggunakan opsi Clear Private Data (pada browser Mozilla Firefox) termasuk menghapus semua sesi terotentikasi dan cookies. Dengan cara ini, orang yang berikutnya log in tidak mungkin mendapatkan log in yang aku miliki, kecuali tentunya ada yang memasang key logger. Namun warnet langgananku belum pernah kudengar punya sejarah pasang-pasang key logger. Lagi pula user biasa, umumnya tidak akan terlampau mudah membuat program dan menanamnya dalam komputer-komputer di warnet, karena mereka menggunakan sistem operasi Linux. Rasa-rasa-nya aku hanya mengunjungi situs mail.yahoo, groups.yah